TAG
PSU Pilgub Papua
-
OPINI: Agama Pendatang Baru Tidak Bisa Menghapus Hak Orang Asli Papua
Karena itu, upaya menghidupkan kembali politik identitas berbasis agama justru tidak menemukan akar kuat di tanah Papua.
Sabtu, 20 September 2025 -
Sejarah Kelam PSU di Pilgub Papua, Direktur NSL Ingatkan KPU Jangan Rahasiakan Dokumen Capres
Nasarudin menilai bahwa 16 dokumen persyaratan, termasuk ijazah, bukanlah informasi rahasia.
Selasa, 16 September 2025 -
Putusan Sengketa Hasil PSU Pilgub Papua, MK Umumkan 17 September 2025
Hakim Konstitusi, Saldi Isra, menyatakan bahwa meskipun terdapat perbedaan antara daftar dan alat bukti, perkara ini akan tetap diputuskan
Sabtu, 13 September 2025 -
PSU Papua Lanjut Sidang Pembuktian di MK: Apapun Hasilnya, Masyarakat Harus Jaga Kedamaian
Nikolas Demotouw, tokoh masyarakat Depapre, Kabupaten Jayapura, mengajak seluruh pihak menjaga situasi kondusif.
Kamis, 11 September 2025 -
Isu Netralitas di PSU Pilgub Papua Belum Tuntas, Nasarudin: Bisa Jadi Potensi Unjuk Rasa Baru!
Nasarudin Sili Luli, mengatakan, kemarahan masyarakat Papua atas hasil PSU masih terpendam dan berpotensi meletus.
Senin, 1 September 2025 -
PSU Piligub Papua Usai, Masyarakat Diminta Hormati Hasilnya dan Fokus Bangun Papua
Hengky Jokhu, mengatakan, setelah proses demokrasi yang panjang, kini saatnya seluruh elemen masyarakat kembali bersatu membangun Papua.
Kamis, 28 Agustus 2025 -
Ini Alasan Nasarudin Ajukan Diri Jadi Amicus Curiae Sengketa PSU Pilkada Papua di MK
Dalam proses persidangan ini, terdapat hal baru yang menarik, yakni partisipasi seorang Amicus Curiae atau Sahabat Pengadilan.
Rabu, 27 Agustus 2025 -
MDF Sosok Jenderal Polisi Berhati Lembut
Beliau seorang Polisi (Brimob), tidak banyak retorika, tapi menyapa dan menyentuh langsung rakyat.
Minggu, 24 Agustus 2025 -
Beban Pembuktian Kecurangan Pilkada Papua di MK, Nasarudin: BTM-CK Harus Siapkan Bukti Valid!
Menurut Nasarudin, titik terang penyelesaian sengketa Pilkada Papua adalah melalui pembuktian di MK.
Sabtu, 23 Agustus 2025 -
KPU Tetapkan Matius-Aryoko Pemenang PSU Pilgub Papua, Nasarudin: Ada Kegagalan Penyelenggara?
Tak hak hanya itu, kata Nasarudin lagi, pengawasan Bawaslu Papua juga patut dipertanyakan karena cenderung reaktif, bukan preventif.
Jumat, 22 Agustus 2025 -
Masyarakat Adat Papua Gelar Aksi, Tuntut Pj Gubernur Dievaluasi dan Netralitas ASN di Pilgub
Ketua Dewan Adat Sentani, Organes Kaway, dalam orasinya menolak segala bentuk intervensi politik yang dapat merusak demokrasi di Papua.
Senin, 11 Agustus 2025 -
Bawaslu Ingatkan KPU Papua: Rekapitulasi Suara PSU Harus Tepat Waktu!
Peringatan ini disampaikan untuk menghindari keterlambatan dalam tahapan krusial pasca-putusan Mahkamah Konstitusi (MK).
Minggu, 10 Agustus 2025 -
Analisis Nasarudin Soal Quick Count: Benarkah Hasil PSU Pilgub Papua Sudah Final?
Kesalahan dalam memilih sampel TPS dapat mengakibatkan bias yang signifikan dalam estimasi perolehan suara.
Sabtu, 9 Agustus 2025 -
Jaga Kedamaian Jelang Hasil PSU Pilgub Papua: Tokoh Adat Imbau Warga Tidak Terprovokasi
Bani Tabuni menekankan pentingnya menjaga ketertiban agar seluruh tahapan perhitungan suara berjalan lancar dan damai.
Jumat, 8 Agustus 2025 -
Pemilih Turun Drastis di PSU Pilgub Papua, Bupati Jayapura Soroti Data Tak Sesuai Domisili
Yunus Wonda menyatakan bahwa banyak warga enggan datang ke TPS karena nama dan tempat tinggal mereka tidak sesuai.
Kamis, 7 Agustus 2025 -
PSU Pilgub Papua Berjalan Aman, Pj Gubernur Pantau Langsung TPS
Agus Fatoni, menyampaikan bahwa berdasarkan hasil pemantauan, proses PSU berjalan rapi dan tanpa kendala.
Kamis, 7 Agustus 2025 -
Benhur Tommy Mano Coblos di TPS 04 Wahno, Target Kemenangan 65 Persen
"Hari ini mentari pagi menyinari Tanah Papua dari ufuk timur Indonesia. Saya yakin masyarakat di satu kota dan delapan kabupaten akan datang
Rabu, 6 Agustus 2025 -
Bawaslu Papua Awasi Pemusnahan Ribuan Surat Suara, Soroti Masalah Distribusi dan Hak Pilih
Pemusnahan ini merupakan bagian dari upaya menjaga integritas Pemungutan Suara Ulang (PSU) Pilgub Papua, yang dihelat hari ini, Rabu (6/8/2025).
Rabu, 6 Agustus 2025 -
Lambert Pekikir Imbau Warga Jaga Ketertiban Selama PSU Pilgub Papua
Lamber Pekikir menekankan bahwa setiap warga harus bebas menggunakan hak pilihnya tanpa tekanan dari pihak manapun.
Selasa, 5 Agustus 2025 -
Jaga Keamanan Jelang PSU, Kepala Kampung Skanto Ajak Warga Tidak Terprovokasi
"Partisipasi itu penting demi mendukung kemajuan pembangunan di Papua,"seru Jhon Isomo.
Senin, 4 Agustus 2025